Langsung ke konten utama

Postingan

(Review Film) DREADOUT-Ngeri sedap! [+Spoiler]

Wahai para gamers lokal, dahaga kalian terhadap film yang diadaptasi dari game karya anak bangsa pasti sudah peka dengan film yang dari awal promosinya ini sudah membuat penasaran. DreadOut berhasil menjadi film indonesia pertama yang mengadaptasi game lokal ke layar lebar. Super!. Apalagi dengan penggemar yang tidak sedikit dari versi game-nya, film ini layak menjadi menu tontonan yang di tunggu diawal tahun 2019. Genre : Horor, Survival, Fantasi Sutradara : Kimo Sitamboel Rating : 17+ Tahun Rilis : 2019 Dilansir dari grid.id , film ini ditetapkan dengan rating 17+. Dengan alasan adanya adegan kekerasan yang terang-terangan pada beberapa scene. Para Pemeran Film Dreadout Karakter utama dalam game, Linda, yang diperankan Caitlin Halderman bisa membuat kalian langsung mempertimbangkan kemripannya pada versi 3D di gamenya. Walaupun ia tak memiliki poni ala Linda versi 3D yang bisa buat para gamers salah fokus, tetap saja Linda versi hidup ini cukup memanjakan

SENJA AGARTA [Indie Poem]

Senja Agarta oleh ( mifthaakbie ) Lembut kapas menerpa tangan Jatuh mengingatkan raga Belai cipta perintah dari-Nya Menerpa halus sang empunya Tarikan lembut dari senja Membawa raga ke taman dunia Menari dan berlari Mengharapkan diri Sisihkan benang mahkota dari paras Tersenyum tunjukkan pintu selaras Coba raih warna mawar Namun tak bertemu keindahan Mengerikan Rasa jiwa tertarik keluar Melihat senja terpaksa menghindar Berpendar Perjanjian telah usai Senja terbawa menuju ujung sungai Akankan ini sebuah awal Dari perjalanan ksatria tanpa pengawal Satu atau dua detik Tak masalah Menginjak dasa warsa Kembali menjadi manusia Muncul dengan keserakahan Muncul penuh kerinduan Menggali, menginginkan Suatu yang belum punya kepastian Badai dan petir menggelegar Garis kehidupan dilanggar Para penjaga meraung marah Gerbang mereka dibuka Satu dua warna mawar tak masalah Asal senja bisa terbawa Nyanyian logam berp

Apa Itu Paralax Scrolling Pada Game dan Website?

Parallax Scrolling berfungsi sesuai dengan apa yang disebut paralaks movement (perpindahan paralaks). Ketika pengamat bergerak sejajar dengan dua objek, objek tersebut akan tampak bergerak dengan kecepatan berbeda. Objek yang lebih dekat tampaknya bergerak lebih cepat, objek yang lebih jauh tampaknya bergerak lebih lambat. Efek psikologis ini akan menciptakan persepsi kedalaman khusus bagi pengamat, karena pantulan cahaya dari objek dekat menghantam retina lebih cepat. Otak manusia memproses rangsangan ini sedemikian rupa sehingga ruang yang digambarkan dirasakan seperti dalam 3D. Parallax scrolling adalah teknik pengguliran khusus yang digunakan dalam desain gerak digital di mana gambar latar belakang di seluruh halaman layar bergerak lebih lambat daripada gambar latar depan, menciptakan ilusi kedalaman pada situs maupun game dua dimensi. Ini adalah salah satu teknik desain yang paling banyak digunakan dalam desain web maupun game saat ini, tetapi juga sesuatu yang

PinkRed Kelopak Bunga Vector .AI download Gratis (Download gambar Vektor Gratis)

Dapatkan file vektor format .ai untuk keperluan desain kamu. Download gratis hanya di liwato.blogspot.com. Jika ada pertanyaan mengenai link mati atau pertanyaan lain seputar desain grafis, ane akan sangat menghargai kontribusi kalian melalui kritik dan saran yang kalian tinggalkan di kolom komentar. Download File Vektor PinkRed.ai DOWNLOAD Semoga bermanfaat. Jangan lupa share ke sosmed kalian jika kalian merasa file yang ane share bermanfaat.

(Review) Hereditary : Indah namun MENGERIKAN [Review Bahasa Indonesia]

Buat kalian yang bosen dengan tema horor yang itu-itu aja, Hereditary bisa jadi adalah film horor yang bakalan bikin kalian bingung sekaligus mendapat sensasi depresi yang aneh saat menontonnya. Selamat berbulan Juli buat kalian yang lagi baca diawal bulan ini. Akhir bulan Juni ane diisi dengan dua film sekaligus yang memiliki genre bertolak belakang. Yaitu Incridibles dan tentunya si horor HEREDITARY . Untuk postingan ini, ane akan membahas tentang film horor yang digadang gadang memiliki rating yang cukup tinggi di  rottentomatoes . Yakni 8.2/10. Wew. Visualnya indah namun mengerikan Ini mungkin perlu menjadi sebuah kalimat bom yang menggambarkan film Hereditary. Detailnya berseni namun nuansa yang di berikan sangat gore dan penuh teka teki. Mungkin ini yang membuat penonton susah untuk tidak melihat layar walaupun pada saat-saat jumpscare sekalipun. Dari semua penonton yang ane lihat, mereka lebih memilih berteriak atau sedikit meloncat dari kursi tanpa mengalihkan pand

Data Warehouse - SISTEM PARTISI

Sebelum ane membuka postingan pada bulan ini, ane bakalan ngucapin Selamat berpuasa bagi kalian-kalian yang menjalankan.  Dan juga selamat menempuh UAS bagi teman-teman mahasiswa yang gagal mudik lebaran lebih awal.  Kali ini ane akan membahas tentang salah satu mata kuliah di Teknik Informatika yang mungkin kalian sudah tidak asing. Data Warehouse-Sistem Partisi. Sistem partisi dilakukan untuk meningkatkan kinerja dan memfasilitasi manajemen data yang mudah. Mempartisi juga membantu menyeimbangkan berbagai persyaratan sistem. Juga dapat mengoptimalkan kinerja perangkat keras dan menyederhanakan pengelolaan gudang data dengan mempartisi setiap tabel fakta menjadi beberapa partisi terpisah. Kebetulan sekali dosen ane sempat memberi satu tugas untuk menerjemahkan salah satu ebook dari beliau. So, ane akan membagikan file .pdf dan .ppt tentang Sistem Partisi Data Warehouse pada para pembaca sekalian. Silahkan langsung download ! MEDIAFIRE PDF    |    PPT

Sunako Kirishiki | Shiki | Profil Karakter | Liwato Charpedia

Sunako Kirishiki Ejaan Lain : Kirishiki Sunako ( 桐敷 沙子) Karakteristik Gender Perempuan Rambut Ungu gelap, Bergelombang Keriting Gantung, Poni Depan. Kadang terlihat memakai aksesoris kepala seperti topi dan bandana. Mata Hitam Tanpa motif Penampilan Gothic lolita, sesekali berpenampilan lolita seperti anak biasa. Status Hidup (sebelumnya) Mayat Hidup (shiki) Peran Adalah salah satu karakter non-manusia di anime berjudul Shiki. Gadis kecil manis yang selalu riang. Pada suatu waktu ia bisa menjadi sangat lemah dan mengerikan ketika menanyakan eksistensi kaumnya dan kaum manusia. Ia adalah anggota terkecil keluarga shiki di kastil bernama kanemasa. Pada kenyataanya, ia adalah anggota tertua disana. Dalam perannya, ia sesekali terlihat seperti anak dari Chizuru Kirishiki dan Seishirou Kirishiki. Sangat menyukai sesuatu yang imut, dan menjadi fans dari karya tulis Seishin Muroi.